Judul | 100 Ciri Orang Berbakat Kaya / Honey Miftahuljannah |
Pengarang | Miftahuljannah, Honey |
EDISI | 1 |
Penerbitan | Jakarta : Gramedia, 2015 |
Deskripsi Fisik | 281 hlm |
Subjek | Non Fiksi |
Abstrak | Siapa yang tidak ingin sukses dan hidup berkecukupan? Proses untuk menjadi seorang yang sukses tentu tidak mudah, ada serangkaian jalan yang harus dilewati bersama dengan rintangan di dalamnya. Perjalanan itulah yang kemudian akan membentuk karakter seseorang hingga bisa belajar, berkembang, dan beradaptasi untuk mencapai kesuksesannya. Ada beberapa tanda atau ciri yang sebenarnya bisa dikenali apakah seseorang memiliki bakat untuk menjadi sukses dan kaya. Kreatif dan inovatif, mahir melihat peluang, pintar menilai karakter orang, menganggap teman adalah kekayaan, memiliki jaringan yang luas, tidak takut gagal, sentiasa bahagia, mengerjakan pekerjaan atau profesinya sesuai dengan passion, dan berani mencoba sesuatu yang baru. Namun masih banyak hal lain yang termasuk pada ciri yang dimiliki oleh mereka yang berbakat untuk menjadi kaya. Setiap orang sebenarnya bisa menjadi sukses dan kaya asal mempunyai mimpi yang tinggi, tekad yang kuat, dan upaya yang seimbang. Ciri-ciri orang berbakat kaya dalam buku ini dapat dijadikan referensi dan refleksi diri bagi siapapun yang sedang bermimpi untuk menjadi kaya. Harapannya pembaca bisa termotivasi dan terinspirasi untuk segera meraih impiannya. Karena, aksi tanpa aksi tentu saja tak akan pernah terwujud. |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Tidak diketahui / tidak ditentukan |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
0744152 | 000 HON c | Dapat dipinjam | Perpustakaan SMA N 1 Balapulang - Ruang Baca Umum | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000001280 | ||
005 | 20240712100723 | ||
008 | 240712###########################0#ind## | ||
035 | # | # | $a 0010-0524000515 |
082 | # | # | $a 000 |
084 | # | # | $a 00 HON c |
100 | # | # | $a Miftahuljannah, Honey |
245 | 1 | # | $a 100 Ciri Orang Berbakat Kaya /$c Honey Miftahuljannah |
250 | # | # | $a 1 |
260 | # | # | $a Jakarta :$b Gramedia,$c 2015 |
300 | # | # | $a 281 hlm |
520 | # | # | $a Siapa yang tidak ingin sukses dan hidup berkecukupan? Proses untuk menjadi seorang yang sukses tentu tidak mudah, ada serangkaian jalan yang harus dilewati bersama dengan rintangan di dalamnya. Perjalanan itulah yang kemudian akan membentuk karakter seseorang hingga bisa belajar, berkembang, dan beradaptasi untuk mencapai kesuksesannya. Ada beberapa tanda atau ciri yang sebenarnya bisa dikenali apakah seseorang memiliki bakat untuk menjadi sukses dan kaya. Kreatif dan inovatif, mahir melihat peluang, pintar menilai karakter orang, menganggap teman adalah kekayaan, memiliki jaringan yang luas, tidak takut gagal, sentiasa bahagia, mengerjakan pekerjaan atau profesinya sesuai dengan passion, dan berani mencoba sesuatu yang baru. Namun masih banyak hal lain yang termasuk pada ciri yang dimiliki oleh mereka yang berbakat untuk menjadi kaya. Setiap orang sebenarnya bisa menjadi sukses dan kaya asal mempunyai mimpi yang tinggi, tekad yang kuat, dan upaya yang seimbang. Ciri-ciri orang berbakat kaya dalam buku ini dapat dijadikan referensi dan refleksi diri bagi siapapun yang sedang bermimpi untuk menjadi kaya. Harapannya pembaca bisa termotivasi dan terinspirasi untuk segera meraih impiannya. Karena, aksi tanpa aksi tentu saja tak akan pernah terwujud. |
650 | # | 4 | $a Non Fiksi |
990 | # | # | $a 0744152 |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :