Lost ( Menghilang dan Kehilangan Adalah Sepaket Keputusan ) / Puspita, Febriani text Yogyakarta : Sheila/ Andi, 2019 ind Aku bulan, dan kamu langitnya. Jika matahari meminta haknya untuk bersinar dan aku harus menyingkir, tak apa. Karena sejatinya, bulan tidak pernah benar-benar meninggalkan langitnya. Dia selalu di sana, namun tak ada yang menyadarinya. Yang jatuh cinta pada Revi Prameswari sejak hari pertama masa orientasi siswa, Zarradam Anduarsa. Fiksi